Iklan Televisi (tv)
Kelebihan iklan tv :
- Dapat di nikmati siapa saja Jangkauan Lokasi Yang luas
- Waktu penayangan yang sudah di tentukan
- Memiliki daya tarik dan pengaruh yang kuat ( karena kombinasi iklan antara suara dan gambar )
- Iklan mudah di pahami oleh audiensnya
- Tidak memerlukan keahlian membaca seperti iklan cetak ,
- semua orang cukup melihat dan mengerti maknanya
Kekurangan iklan tv
- Biaya relatif tinggi
- Iklan tampil hanya sebentar
- Tayangan iklan tidak bisa di seleksi
- Perlu biaya teknis
- Tidak menjangkau semua tempat karena pengaruh jaringan
- Tidak semua orang membawa pesawat televisi