Kelebihan Media Cetak
1. Terdokumentasi. Pesan yang pernah ada pada sebuah media cetak dapat disimpan atau dikoleksi.
2. Lebih terjangkau dari segi harga maupun distribusinya, juga lebig mudah dibawa dan dikirimkan ke berbagai wilayah yang belum terjamah listrik sekalipun.
3. lebih mampumejelaskan hal-hal yang bersifat kiopleks dan rigid.
4. biaya yang dibutuhkan untuk memasang iklan relative lebih murah.